GENCIL NEWS – Happy Asmara, penyanyi dangdut yang sedang naik daun, kembali mencuri perhatian publik dengan merilis versi ulang dari lagu populer “Cinderella” yang sebelumnya dipopulerkan oleh band Radja.
Lagu yang sempat menjadi hits pada era 2000-an ini mendapatkan sentuhan baru dari vokal khas Happy Asmara, yang kini telah membuat lagu tersebut kembali menjadi trending di platform YouTube Music.
Lirik Lagu Cinderella
Ada sebuah kisah
Tentang dara jelita
Hidup s’lalu penuh
Dera dan siksa
Datang sebuah berita
Tentang adanya pesta
Pangeran mencari
Permaisurinya
Cinderella pun tiba
Dengan k’reta kencana
Sepatu kaca hiasi kakinya
Semua mata terpana
Akan kedatangannya
Pangeran pun jatuh cinta padanya
Waktu terus berganti
Dentang jam pun berbunyi
Cinderella pergi
Cinderella!
Cinderella!
Cinderella pun tiba
Dengan k’reta kencana
Sepatu kaca hiasi kakinya
Semua mata terpana
Akan kedatangannya
Pangeran pun jatuh cinta padanya
Cinderella pun tiba
Dengan k’reta kencana
Sepatu kaca hiasi kaki
Cinderella pun tiba
Dengan k’reta kencana
Sepatu kaca hiasi kakinya
Semua mata terpana
Akan kedatangannya
Pangeran pun jatuh cinta padanya